Kontruksi Dari Kayu

Kayu Adalah Bahan Kontruksi Yang Banyak Dipakai di Dalam Pembangunan Rumah dan Gedung. Kayu Banyak Dipilih Karena Kayu Mempunyai Bentuk dan Warna Alami yang Lembut dan Artistik.
Sebagai Bahan Pelengkap Bangunan, Kayu Banyak Digunakan Untuk Komponen Rangka Atap, Kuda-kuda, Rangka Plafon, Loteng, Pintu dan Jendela. Kayu pun Banyak Dipakai Dalam Pembuatan Perabotan Rumah Tangga.
Sekarang, Kebutuhan Akan Rumah Yang Aman Namun Tetap Nyaman Ditempati Makin Dirasakan Sangat Diperlukan Disaat Seringnya Terjadi Bencana Alam Gempa Bumi. Solusi Untuk Itu Tentunya Adalah Rumah Kayu....Ya Rumah Kayu baik Yang Tradisional Maupun Rumah Kayu Modern.



No comments:

Post a Comment